Cara Mounting Cloud Object Storage ke Windows

Pengantar Pernah gak terbayang punya flash disk yang tersambung dengan internet, alias flash disk yang datanya lansung tersimpan di Cloud? Ini dia salah satu pemanfaat teknologi Cloud Object Storage dari layanan Jagoan Hosting. Kamu bisa mounting layanan Cloud Object Storage Jagoan Hosting layaknya flash disk yang kamu colok ke PC atau laptop. Caranya dengan bantuan…

Read More

Cara Mounting Cloud Object Storage di Linux

Pengantar Banyak sekali pemanfaatan Cloud Object Storage yang bisa kamu terapkan dalam berbagai contoh kasus. Semisal menyambungkan Cloud Object Storage ke dalam Linux sebagai File System untuk membuat backup data, meng upload file dan lain sebagainya. Prasyarat Syarat yang harus dipenuhi untuk bisa mengikuti tutorial ini: Menggunakan layanan VPS support fuse. Untuk layanan VPS X…

Read More

Tools untuk Mengelola Cloud Object Storage Jagoan Hosting

Pengantar Cloud Object Storage Jagoan Hosting adalah layanan yang menerapkan teknologi Cloud Storage yang diperuntukkan untuk menyimpan file statis sederhana, seperti aset website berupa gambar, musik, video, hingga dokumen. Selain pemanfaatannya yang sangat bermacam-macam mulai dari yang sederhana hingga tingkat lanjut (advanced). Cloud Object Storage Jagoan Hosting dapat dikelola dengan sangat mudah menggunakan aplikasi berikut:…

Read More

Panduan Integrasi Cloud Object Storage Jagoan Hosting dengan NextCloud

Pengantar Pilihan media penyimpanan online sangat banyak pilihannya, mulai dari yang berbayar hingga yang gratis. Contoh saja Google Drive, Drop Box, hingga One Drive milik microsoft. Masih banyak lagi yang bisa disebutkan. Selain menggunakan platform di atas, ada juga pilihan media penyimpanan online yang bisa dibuat sendiri menggunakan VPS/hosting yang diinstall Aplikasi semisal NextCloud. Apa…

Read More

Panduan Integrasi Cloud Object Storage Sebagai Media Library di Website WordPress

Pengantar Sebagai platform CMS open source yang paling banyak digunakan di dunia, WordPress memungkinkan berbagai fitur tambahan yang bisa dimasukkan ke dalam website menggunakan Plugin. Salah satunya adalah Plugin Media Cloud Apa itu Plugin Media Cloud dan Manfaatnya Expand Plugin Media Cloud memungkinkan kamu menggunakan Object Storage untuk Media penyimpanan aset-aset statis website, seperti gambar,…

Read More