Panduan Lengkap Directadmin

Dedicated Hosting
Eka Zahara
Latest posts by Eka Zahara (see all)
1280px-DirectAdminLogo.svg

Di tutorial ini kami akan pandu kamu bagaimana caranya mengelola akun hosting kamu melalui Directadmin.

cPanel adalah salah satu jenis web control panel yang banyak digunakan. Directadmin pertama kali dirilis pada 1 Maret 2003 di Canada dan hingga saat ini menjadi salah satu pilihan web control panel yang banyak digemari.

Panduan lengkap ini menunjukkan fitur dan alat yang bisa digunakan untuk mulai meng-onlinekan websitemu. Jika ada kebutuhan lebih lanjut, jangan ragu untuk kirim tiket ke tim support. Sekarang kamu bisa mulai dengan memilih menu di sidebar sebelah kiri.

Goodluck sob!

Apakah artikel ini membantu, Sob?

Berikan rating buat artikel ini!

Rata-rata rating 3 / 5. Dari total vote 50

Pertamax, Sob! Jadilah pertama yang memberi vote artikel ini!

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Related Posts
Mengubah Domain Utama Di Directadmin

Pengantar  Haihai Sob!! Bertemu lagi di panduan Jagoan Hosting. Panduan kali ini akan menunjukkan cara mengubah domain utama pada layanan Read more

Cara Aktivasi SSL pada Directadmin

Pengantar  SSL adalah singkatan dari Secure Sockets Layer. Singkatnya, ini adalah teknologi standar untuk menjaga koneksi internet tetap aman dan Read more

Cara Menggunakan FTP di Directadmin

Hai Sobat Jagoan! Kalian sudah tahu tentang FTP belum? Jadi FTP ini adalah cara lain untuk mengakses file yang ada Read more

Cara Menggunakan Cron Job di Directadmin

Pengantar  Holaa Sobat Jagoan!! Kalian sudah pernah tau tentang cron job belum? Kalau belum mimin akan jelaskan dulu. Cron Jobs Read more