Mengatasi Elementor Error 404 ketika Update Design

Terakhir diupdate: 13 Maret 2025

Elementor Save Update 404

Pada artikel ini, kita akan membahas penyebab umum di balik 404 Error saat menyimpan atau memperbarui di Elementor, serta langkah-langkah praktis yang bisa dilakukan untuk mengatasinya. Panduan ini diharapkan dapat membantu kamu memperbaiki error dan melanjutkan pembangunan situs tanpa hambatan.

Error

Solved

Step 1 : Install plugin wp optimize

Step 2 : Ceklis 6 bagian berikut

Step 3 : Kemudian klik button “run” dan tunggu proses optimize database selesai.

Step 4 : Coba kembali untuk save perubahan di elementor Kamu ya Sob!

Demikian tutorial mengenai Cara Mengatasi elementor error 404 ketika update design. Kalau Sobat Jagoan masih bingung dengan tutorial di atas, Sobat Jagoan bisa

Related Posts
Tutorial Install Wordpress Secara Manual Tanpa Melalui Softaculous

Meng-Install WordPress pada Hosting Indonesia memang bisa lebih cepat selesai jika dikerjakan lewat Softaculous. Tapi bagaimana jika installer WordPress yang tersedia di Read more

Tutorial Wordpress – Memastikan Keamanan Wordpress Anda

WordPress Logo Hai, Sob! kamu pasti gak asing dengan penggunaan WordPress. Tapi, tahukah kamu, jika WordPress Read more

Tutorial Wordpress – Menginstal Plugin Backup pada Wordpress

Tahukah kamu, resiko kehilangan data kadang menghantui, begitu juga dengan hacking. Terlebih jika kamu menggunakan WordPress, bisa dikatakan rentan oleh Read more

Tutorial Reset User dan Password Wordpress Admin

Hai, Sob!, Pernahkah kamu mengalami lupa password WordPress atau email ? Sudah melakukan "forgot password" malah tidak mendapatkan balasan email Read more

⚡ Website Lebih Cepat dengan Hosting Unlimited | GRATIS OPTIMASI dan Support WA 24/7
Scroll To Top