Web Hosting Python Terbaik Indonesia

hosting phyton

Mencari hosting python terbaik tentu tidak bisa kita lakukan dengan sembarangan, Sob. Selain harus memiliki spesifikasi yang bagus sebuah web hosting juga akan optimal jika menggunakan teknologi terbaru.

Apalagi tidak semua hosting support dengan bahasa pemrograman python sehingga kita harus mencari web hosting mana yang paling sesuai. Dengan begitu, kamu bisa menggunakan python pada web hosting bersangkutan.

Salah satu hosting python murah dengan kualitas terpercaya adalah dari Jagoan Hosting. Untuk mengetahui layanan apa saja yang kami tawarkan, yuk simak pembahasan di bawah ini!

Apa Itu Hosting Python?

Hosting untuk Python merupakan sebuah layanan web hosting yang dirancang khusus untuk mendukung sebuah website dengan bahasa pemrograman Python. Hal ini merupakan salah satu keunggulan karena tidak semua hosting sudah mendukungnya.

Python sendiri merupakan salah satu dari bahasa pemrograman yang sudah sangat populer dan kuat saat ini. Bahasa pemrograman ini digunakan dalam berbagai aplikasi seperti web development, ilmu data, kecerdasan buatan, dan lainnya. 

Untuk menjalankan situs web yang dibangun dengan Python, kamu memerlukan hosting yang mendukung bahasa pemrogramman ini. Salah satu keunggulannya adalah dari sisi keamanannya karena python memiliki langkah-langkah keamanan yang ketat.

Cek Konten Lainnya:
Ini 4 Cara Mudah Mengonlinekan Localhost

Paket Hosting Python di Jagoan Hosting

Kini, kamu sudah tahu kan tentang apa itu hosting untuk python. Berikut adalah beberapa paket hosting yang support bahasa pemrogramman Phyton yang tersedia di Jagoan Hosting:

1. Cloud Hosting Mix Match

cloud hosting

Cloud Hosting Mix Match adalah salah satu pilihan paket hosting yang tersedia dari Jagoan Hosting. Kelebihan dari paket ini adalah fleksibilitasnya terkait spesifikasi. Kamu bebas memilih spesifikasi seperti apa yang ingin kamu gunakan sebagai server.

Dengan begitu, server website yang kamu miliki akan lebih optimal penggunaannya karena sesuai dengan kebutuhan. Dari segi biaya, kamu juga tidak akan membuang banyak uang untuk membeli paket dengan spesifikasi yang terlalu tinggi.

Selain itu pastinya Cloud Hosting dari Jagoan Hosting cocok untuk para developers yang sudah didukung berbagai bahasa pemrogramman populer seperti Phyton.

cloud hosting for developers

Spesifikasi:

  • Disk Capacity: 10 GB (Harga Rp15.000/bulan per 10 GB)
  • CPU Speed: 1 GB (Harga Rp12.500/bulan per 1 CPU)
  • Physical Memory: 1 GB (Harga Rp12.500/bulan per 1 GB)
  • Hosting Account: Rp 50.000

Jadi, total harga termurah dari paket hosting ini hanya Rp90 ribu saja. Bagi kamu yang ingin membuat website untuk tujuan yang masih ringan, harga tersebut tentu masih sangat terjangkau.

Fitur:

  • Unlimited Inodes
  • Unlimited Database
  • Free 25 Domain
  • Unlimited Bandwidth
  • Unlimited Addon Domain
  • Unlimited Addon Subdomain
  • Premium SSL

Dapatkan Cloud Hosting dengan Dukungan Phyton

2. Shared Hosting 

Apakah kamu membutuhkan hosting python dengan harga murah tapi memiliki spesifikasi terbaik? Jika ya, hosting ini adalah pilihan yang cocok untuk kamu gunakan sob. Paket ini adalah layanan shared hosting dengan teknologi cloud terbaru.

shared hosting for developers

Sebuah layanan yang memanfaatkan teknologi papan atas, tetapi harga masih bisa bersaing. Dengan layanan ini, maka bersiap-siaplah untuk membawa bisnismu naik kelas!

Cek Konten Lainnya:
3 Alasan Penting Kenapa Kamu Perlu Email Hosting Terbaik Untuk Membangun Branding Bisnis

Pilihan Paket

paket hosting

2.1. IDOL: Paket hosting untuk website rintisan yang baru ingin memulai. 

  • Harga Rp15 ribu/bulan
  • 60 ribu visitor/bulan
  • 5GB DIsk Space
  • 1 Core CPU
  • 768MB RAM

2.2. SUPERSTAR: Paket hosting untuk website yang semakin berkembang dan mulai dibanjiri banyak visitors. 

  • Harga Rp45 ribu/bulan
  • Daya tampung 120 ribu visitor/bulan
  • 15GB DIsk Space
  • 2 Core CPU
  • 1GB RAM
  • Free Domain

2.3. LEGEND: Paket hosting untuk website yang sudah advance dengan traffic tinggi. 

  • Harga Rp75 ribu/bulan
  • Daya tampung 200 ribu visitor/bulan
  • 45GB DIsk Space
  • 2 Core CPU
  • 1GB RAM
  • Free Domain

Dapatkan Shared Hosting Murah dengan Dukungan Phyton

3. Dedicated Hosting

Selanjutnya, kamu bisa juga memilih paket Dedicated Hosting jika ingin menggunakan server eksklusif dan tidak terbagi dengan pengguna lain (Diamond dan Jade). Dengan paket ini kamu juga akan mendapatkan layanan yang jauh lebih eksklusif.

dedicated hosting support phyton

Dedicated Hosting benar-benar memberikan semua spesifikasi hardware server untuk kebutuhan kamu sepenuhnya. Paket hosting ini sangat cocok untuk website yang sudah besar dan memiliki traffic sangat tinggi.

Pilihan Paket

harga dedicated hosting

3.1. Paket EMERALD

Server dengan spesifikasi tingkat tinggi, tetapi penggunaannya masih berbagi dengan pengguna lainnya.

  • Harga: Rp 700ribu/bulan
  • Disk Space: 70 GB
  • CPU Speed: 5 Core
  • RAM: 6 GB
  • Layanan: Bebas Antri
  • Lokasi Server: Indonesia dan Singapura
  • Priority Support: Eksklusif

3.2. Paket DIAMOND

Layanan ini adalah salah satu hosting python Indonesia untuk satu pengguna dengan spesifikasi super tinggi dan fasilitas lengkap. Sangat cocok untuk proyek ekspansi bisnis yang lebih luas.

  • Harga: Rp 900ribu/bulan
  • Disk Space: 120 GB
  • CPU Speed: 9 Core
  • RAM: 10 GB
  • Layanan: Bebas Antri
  • Lokasi Server: Indonesia dan Singapura
  • Priority Support: Eksklusif
  • Backup: Extended
  • IP: Dedicated
Cek Konten Lainnya:
Apa itu Control Panel Hosting? Fungsi, Jenis dan Cara Kerjanya

3.3. Paket JADE

Ketiga, ada Paket  Jade yang merupakan paket Dedicated Hosting terbaik dari semua paket yang ada. Jade juga sudah menggunakan spesifikasi hardware tertinggi dan fasilitasnya lengkap.

  • Harga: Rp 1.500ribu/bulan
  • Disk Space: 250 GB
  • CPU Speed: 12 Core
  • RAM: 12 GB
  • Layanan: Bebas Antri
  • Lokasi Server: Indonesia dan Singapura
  • Priority Support: Eksklusif
  • Backup: Extended
  • IP: Dedicated

Dapatkan Dedicated Hosting dengan Dukungan Phyton

Nah, kini kamu sudah mengetahui bahwa Jagoan Hosting memiliki banyak pilihan paket hosting python bukan? Jika kamu ingin membuat website dengan bahasa pemrograman python, pastikan menggunakan hosting dari Jagoan Hosting, Sob!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like
hosting golang
Read More
Web Hosting dengan Support Golang Terbaik
Mengingat tingkat popularitasnya yang tinggi, banyak developer yang mencari hosting golang. Hal ini karena banyaknya keuntungan yang ditawarkan…
Thumbnail Migrasi Hosting
Read More
Apa Sih Yang Sebenarnya Terjadi Pada Website Selama Migrasi Hosting?
Sebagai pebisnis online, kamu tentu mempunyai sebuah website untuk menunjang bisnis kamu. tentunya untuk mendapatkan profit yang terbaik…