Cara Mengubah Hostname di VPS Linux
Halo, Sobat Jagoan! Dalam jaringan komputer, hostname digunakan sebagai tanda pengenal antar perangkat yang terhubung dalam satu jaringan. Hostname bukanlah nama domain, melainkan sebuah nama yang merujuk pada karakter tertentu dari host untuk mempermudah identifikasi perangkat. Nama host ini dapat diubah sesuai kebutuhan dan artikel ini akan membantu kamu untuk memahami konsep hostname dan cara […]
High Availability Aplikasi dengan Pacemaker dan Corosync
Hai, Sobat Jagoan! Tutorial kali ini akan menunjukkan cara menggunakan Pacemaker dan Corosync di VPS Ubuntu untuk membuat infrastruktur server High Availability. Tapi sebelum mulai, yuk simak ulasan di bawah ini dulu! Memahami High Availability Jika lingkungan aplikasimu membutuhkan sumber daya yang selalu tersedia setiap waktu meskipun terjadi gangguan, maka kamu perlu menyediakan server dengan […]
Cara Setup Stack Web Server dengan Docker
Halo, Sobat Jagoan! Sebagai alat yang mampu menyediakan lingkungan terisolasi bagi aplikasi yang berjalan di atasnya, Docker juga dapat digunakan setup web server. Ini cocok jika kamu ingin memiliki lingkungan server di mana setiap komponen berada dalam wadah masing-masing, sehingga setup lebih mudah dengan struktur yang bersih dan rapi. Artikel kali ini akan memandu kamu […]
Cara Deploy PHP-FPM di Docker dengan Mudah dan Cepat
Hai, Sobat Jagoan! Kalau kamu ingin menjalankan aplikasi PHP dengan lebih cepat, efisien dan aman, sebaiknya pakai PHP-FPM di dalam Docker. Selain aplikasi kamu jadi dapat menangani banyak permintaan PHP sekaligus, ketika menjalankan PHP-FPM dalam container Docker, kamu juga mendapatkan lingkungan yang konsisten, portable, dan tidak tercampur dengan konfigurasi sistem host. Tanpa berlama-lama, yuk langsung […]
Cara Setup Reverse Proxy Nginx di Docker
Hai, Sob! Supaya pengelolaan traffic jadi gampang dan fleksibel, banyak orang menggunakan reverse proxy untuk mengarahkan permintaan ke berbagai container atau service di server, yang paling populer serta ringan biasanya Nginx. Artikel ini akan menjelaskan langkah-langkah melakukan setup Nginx sebagai reverse proxy di Docker, sehingga kamu bisa langsung mengarahkan domain atau subdomain ke container yang […]
Cara Mengatasi Situs Terblokir oleh TrustPositif Komdigi
Hai, Sobat Jagoan! Artikel kali ini akan menunjukkan cara untuk mengatasi situs yang terblokir oleh sistem pemantauan website TrustPositif yang dikembangkan oleh Kementrian Komunikasi dan Informatika (Komdigi). Uasan Singkat Tentang TrustPositif TrustPositif Komdigi TrustPositif adalah sistem yang digunakan untuk memantau dan memblokir situs web yang dianggap melanggar peraturan di Indonesia. Sistem ini bertujuan menjaga keamanan […]
Cara Install dan Menggunakan DNSCrypt untuk Enkripsi DNS
Hai, Sobat Jagoan! Selain mendatangkan banyak manfaat, era teknologi juga membuka peluang tindak kejahatan di dunia internet, seperti aksi membobol lalu lintas jaringan yang melibatkan DNS. Untuk melindungi permintaan dan respons DNS agar tidak mudah disadap, diubah, atau dimanipulasi oleh pihak ketiga seperti ISP atau peretas, DNSCrypt adalah jawabannya. Artikel kali ini akan membahas tentang […]
Cara Install CrowdSec sebagai Alternatif Fail2Ban
Hai, Sobat Jagoan! Bayangin kalau server kamu bisa dapat perlindungan berkat di suatu server lain terdeteksi terkena serangan dari alamat IP mencurigakan. Enakkan? jadinya server kamu akan mendapat perlindungan ekstra dan efektif karena bisa siap siaga. Begitu juga sebaliknya, jika servermu yang mendapat serangan maka berbagai server di seluruh dunia akan mendapatkan informasi penyerangnya dan […]
Cara Instalasi 1Panel sebagai Panel Control Website
Hai, Sobat! 1Panel merupakan platform manajemen server berbasis web yang bersifat open source untuk mempermudah pengelolaan server Linux, terutama untuk pengguna VPS atau server pribadi. Tampilan antarmuka grafis (GUI) yang dimiliki 1Panel menjadikan pengguna tidak perlu bergantung sepenuhnya pada command line (CLI) dalam mengelola server. Alasan 1Panel bisa menjadi salah satu pilihan untuk membantu kamu […]
Cara Akses MongoDB Menggunakan Visual Code
Hai, Sobat Jagoan! Artikel kali ini akan membahas tentang cara mengakses MongoDB secara remote menggunakan aplikasi Visual Code. Secara default, MongoDB hanya mengizinkan akses dari localhost atau dalam server itu sendiri, sehingga agar bisa diakses dari luar localhost (menggunakan IP publik) kamu perlu mengatur konfigurasinya. Yuk, simak penjelasannya di bawah ini, Sob! Prasyarat Menginstal Visual […]
Panduan Migrasi Data Antar VPS
Hai, Sob! Sekarang kamu tidak perlu bingung lagi jika ingin melakukan migrasi data antar VPS karena artikel kali ini akan menjelaskan caranya dengan langkah-langkah yang mudah diikuti. Tutorial ini bersifat universal, jadi pengguna VPS dengan panel seperti Webuzo, VestaCP, cPanel, dan lainnya atau pengguna VPS tanpa panel dapat mengikuti panduan ini. Hal penting yang harus […]
Cara Scan Malware dengan BitNinja di Hosting
Halo, Sob! Artikel kali ini akan membahas cara melakukan scan malware menggunakan BitNinja di hosting. BitNinja adalah salah satu tools yang diandalkan banyak administrator keamanan atau sistem untuk keamanan server. Mengingat intensitas serangan siber yang semakin meningkat, sangat penting untuk memahami sistem BitNinja ini. Sebelum memulai tutorialnya, simak dulu penjelasan di bawah ini, Sob! Apa […]
Cara Membuat Subdomain di Member Area Jagoan Hosting
Halo, Sobat Jagoan! Apabila kamu mempunyai alamat URL yang susunannya mirip seperti blog.jagoanhosting.com, artinya bagian blog disebut sebagai subdomain dari domain utama yaitu jagoanhosting.com, Sob. Jadi, subdomain atau domain turunan letaknya di depan domain utama yang biasanya digunakan dalam sebuah website untuk memisahkan halaman pada blog, forum, atau bagian lain dari domain utama. Nah, Sobat […]
Mempercepat Propagasi DNS dengan DOH di Firefox
Hai, Sobat Jagoan! Untuk mempercepat proses propagasi DNS dari sisi pengguna, kamu dapat memanfaatkan fitur DOH di browser Firefox. Nah, artikel ini akan membahas mengenai DOH itu sendiri dan cara mengaktifkan DOH di Firefox untuk mempercepat waktu perubahan DNS. Simak, yuk! Mengenal DOH DOH merupakan singkatan dari DNS over HTTPS adalah teknologi yang memungkinkan permintaan […]
Penyebab ERR_NETWORK_CHANGED dan Cara Memperbaikinya
Halo, Sobat Jagoan! Mengalami kendala “ERR_NETWORK_CHANGED” ketika mengakses suatu website membuat pengalaman berinternet tidak nyaman. Nah, tapi tenang aja! Karena artikel ini akan memberikan informasi untuk membantu kamu untuk memahami dan menghadapi error tersebut. Yuk, langsung simak panduannya di bawah ini. Apa itu “ERR_NETWORK CHANGED” ? ERR_NETWORK_CHANGED merupakan pesan kesalahan yang umumnya muncul jika koneksi […]
Cara Generate SSH Key di CMD Windows dan Import ke cPanel
Hai, Sob! Untuk membuat koneksi SSH yang aman melalui terminal Windows, diperlukan SSH key yang dibuat dengan menjalankan perintah tertentu. Nah, SSH Key sendiri digunakan untuk melakukan koneksi aman ke server tanpa harus selalu memasukkan password. Berikut langkah-langkah membuat dan menggunakan SSH Key di lokal komputer hingga menghubungkannya ke cPanel. 1. Membuat SSH Key di […]
Cara Setting dan Menggunakan Ollama dengan Open WebUI
Halo, Sobat Jagoan! Secara bawaan, Ollama jalan lewat command-line interface (CLI). Tapi kalau kamu nggak mau ribet dengan perintah terminal, kamu bisa pakai Open WebUI. Dengan ini, Ollama jadi punya tampilan mirip ChatGPT, jadi lebih gampang dipakai, terutama kalau kamu lebih suka visual dibanding mengetik perintah manual. Di panduan ini, kamu akan belajar cara men-deploy […]
Cara Menjalankan Ollama melalui Terminal
Hai, Sob! Ollama adalah tool canggih yang memungkinkan kamu menjalankan Large Language Model (LLM) secara lokal. Tool ini memudahkan kamu, sebagai developer, data scientist, atau pengguna teknis, untuk menyesuaikan LLM sesuai kebutuhan spesifikmu. Meski Ollama bisa digunakan lewat GUI pihak ketiga seperti Open WebUI, kamu juga bisa menjalankannya melalui CLI (Command-Line Interface). Dengan cara ini, […]
Cara Install Ollama di VPS
Hai, Sobat Jagoan! Ollama adalah pilihan tepat kalau kamu ingin menjalankan Large Language Model (LLM) secara lokal dengan aman. Dengan begitu, privasi data kamu lebih terjaga, dan kamu bisa menghemat biaya karena nggak perlu menggunakan cloud. Tool ini sangat cocok untuk industri yang harus menjaga kerahasiaan data, misalnya layanan kesehatan atau keuangan, dan bisa disesuaikan […]
Cara Melihat Riwayat Eksekusi Perintah di VPS Linux
Halo, Sob! Artikel kali ini akan membahas cara melihat riwayat eksekusi perintah di VPS Linux. Melalui riwayat ini kamu dapat dengan mudah melacak perintah-perintah apa saja yang telah dijalankan di server. Yuk, simak penjelasannya di bawah ini, Sob! Mengapa Perlu Melihat Riwayat Perintah? Melihat riwayat perintah di VPS Linux berarti membuka daftar perintah yang pernah […]